Pilih Halaman

Program Pengajaran Online Tergar Asia 2021
dengan Yongey Mingyur Rinpoche

Sutra Hati dan Sutra Intan adalah dua naskah yang paling penting diantara ajaran-ajaran Buddha tentang kesunyataan.
Kita menyalin naskah-naskah tersebut, mempelajarinya, melafalkannya.
Akan tetapi bagaimana cara kita melatihnya?
Dalam kesempatan ini kita tidak akan hanya “mendengarkan sutra-sutra tersebut”.
Guru meditasi Mingyur Rinpoche akan memberikan instruksi-instruksi kunci pada latihan latihan tentang kesunyataan yang terkandung dalam Sutra Hati dan Sutra Intan.
Kami mengundang Anda untuk bergabung, meluangkan waktu dalam kesempatan baik ini untuk mendengarkan, merenungkan, dan memeditasikan ajaran-ajaran yang mendalam ini.

9/2-5 Pengajaran Sutra Hati (Terbuka untuk umum)
9/24-26 JOL 3: Membangkitkan Kebijaksanaan (Pendaftaran dibuka pada 11 September)
10/1-3, 9-10 Esensi dari Sutra Intan (Terbuka untuk umum)
10/15-17 JOL1: Menenangkan Batin (Pendaftaran dibuka pada 2 Oktober)
10/29-31 JOL 2: Membuka Hati (Pendaftaran dibuka pada 16 Oktober)
11/19-22 Path of Liberation Level 3-4: Pendalaman Pengenalan (Pendaftaran dibuka pada 6 November)
12/17-20 Retret Persiapan POL (Pendaftaran dimulai pada 4 Desember)

 

3Program Ajaran Online Joy of Living

Joy of Living Level 3: Membangkitkan Kebijaksanaan

24-26 Sep

Retret ini terbuka hanya untuk mereka yang telah mengikuti dan menyelesaikan persyaratan latihan untuk dua level sebelumnya dari Joy of Living.

Level 1: Menenangkan Batin

15-17 Okt

Retret ini terbuka untuk semua.

Level 2: Membuka Hati

29-31 Okt

Retret ini terbuka hanya untuk mereka yang telah mengikuti dan menyelesaikan persyaratan latihan untuk Joy of Living level 1.

 

Terjemahan langsung ke dalam berbagai bahasa.

DAPATKAN INFO LEBIH LANJUT

Kelas Dharma

Pengajaran Sutra Hati

2-5 Sep

Esensi dari Sutra Intan

1-3, 9-10 Okt

Ajaran ini terbuka untuk semua.

 

Terjemahan langsung ke dalam berbagai bahasa.

DAPATKAN INFO LEBIH LANJUT

 

Path of Liberation Retreat Online

Path of Liberation Level 3-4: Pendalaman Pengenalan

19-22 Nov

Retret ini terbuka hanya untuk mereka yang telah mengikuti dan menyelesaikan persyaratan latihan untuk Path of Liberation (Jalur Pembebasan) level 1 dan 2.

Retret Persiapan POL

17-20 Des

Retret ini terbuka hanya untuk mereka yang telah mengikuti dan menyelesaikan persyaratan latihan untuk Path of Liberation (Jalur Pembebasan) level 1 dan 2.

Terjemahan langsung ke dalam berbagai bahasa.

DAPATKAN INFO LEBIH LANJUT

INFORMASI REGISTRASI

Registrasi akan dimulai pada jam 09:00 WIB. Silakan temukan tanggal sebagai berikut:

Joy of Living Level 3 11 – 23 Sep 
Joy of Living Level 1 2-14 Okt
Joy of Living Level 2 16-28 Okt
Pengajaran Sutra Hati Aug 21 – Sep 1
Esensi dari Sutra Intan Terbuka untuk umum
Path of Liberation Levels 3-4 6-18 Nov
Retret Persiapan POL 4-16 Des

*Pendaftaran akan ditutup 1 hari sebelum acara.

*Jika pendaftaran dibatalkan, kursus tidak akan ditransfer dan biaya tidak akan dikembalikan.

 

PENYELENGGARA RETRET
Yayasan Tergar Asia

 

PERTANYAAN

Setiap pertanyaan tentang pendaftaran harus diarahkan ke halaman pembelajaran Anda.

Untuk pertanyaan lain, silakan hubungi chatbot di sebelah kanan Anda.

error: Content is protected !!